pertama-tama gue adalah bukan pembaca koran kertas. gue baca koran kertas, kalo dibawain ran. atau lagi iseng aja beli.
karena pertimbangan gue;
terus ketika koran tempo bakal ngeluarin versi PDF, berbayar pulak, apa iya orang kaya' gue bakal ngelirik itu web? kaya'nya susah :D.
karena;
macem macem aja orang sekarang ngebikin social networking, tapi ratarata mirip sih.
nah ada lagi yang baru nih, namanya plurk. hmm..nama yang aneh, entah apa artinya. tapi ya gitu ga jauh beda dengan yang udah ada sekarang, seperti twitter, pownce, kronologger, jaiku; social networking dengan dengan micro-post.
sistem di plurk menggunakan sistem reward, yang diberi nama karma. jadi, ketika karma seseorang bertambah, maka kemampuan mem-personal-kan plurk nya juga semakin terbuka.
walhasil, karena menggunakan sistem karma, ada kemungkinan diabuse sama usernya. siap siap aja down kaya' twitter ;)
design tampilannya menarik, ada backround image yang bisa dipilih. ada timeline. karena menggunakan ajax, makan resource lumayan. agak berat buat yang pengguna internet biasa (alias ga punya bandwidth lebar).
dan ternyata plurk juga mempunya versi mobile nya, plurk.com/m jadi lumayan kalo mo posting micro-post [atau ngoment] nya bisa lewat henpon. tapi ya harus sign-up dulu.
gue baru tau kalo dee ternyata [sedang] mengerjakan sebuah novel baru lagi, yang diberi judul perahu kertas.
gue taunya setelah blogwalking ke tempat linda dan membaca postingannya dia tentang buku terbaru dee. di postingannya tersebut linda menyebutkan bahwa novel tersebut akan berbentuk e-book dan hanya bisa didownload oleh pengguna XL. whutt!! :o diskriminasi! ketidakadilan! gitu pikiran pertama gue.
lalu dengan serta merta gue keluhkan melalui koment box postingan dee soal selesainya pembuatan novel tersebut.
and akhirnya munculah postingan yang mengklarifikasi hal tersebut, bahwa benar novel tersebut pada awalnya (dari 3 April 2008) hanya bisa di download oleh pengguna XL,
dan 6 bulan kemudian barulah, dicetak secara fisik pada oktober atau november 2008.
hah! kelamaan :)..
*siap siap beli perdana XL