bulan oktober, adalah bulan di mana gue berusaha untuk selalu ngikutin inktober.

untuk inktober tahun ini, gue bereksperimen dengan hanya mengelir – mewarnai dari foto, dan mediumnya bukan kertas, tapi instagram stories. silakan mampir ke instagram gue, trus buka highlightnya. 

IG: snydez

sebagai peserta non-regular dari inktober, gue emang merasa sangat-sangat tidak maksimal, tapi at least ga ketinggalan.

Another post
tren akan berakhir
tren akan berakhir

beberapa hal menjadi tren, namun tak lama akan tak ter'dengar' lagi.

perjuangan mencari makan siang setelah libur lebaran
perjuangan mencari makan siang setelah libur lebaran

buat pekerja kantoran jakarta, adalah tantangan sendiri untuk bisa mencari makan siang pada lunch break saat hari pertama masuk kerja Read more

jakarta – malang lewat tol
rute google map jakarta - malang

untuk pertama kalinya gue nyetir jarak jauh, yaitu dari jakarta sampai ke malang, dan balik dari malang ke jakarta. salah Read more

foto mengitari jakarta
foto mengitari jakarta

beberapa hari ini gue menggunakan bus transjakarta untuk beraktivitas, dikarenakan sudah dalam mode mengungsi mudik. pengalaman beberapa hari ini cukup Read more

 – lupa baca di mana – buat beberapa artist,  yang merasa tertekan dengan adanya event inktober ini, mereka merasa harus all out, yang ujung-ujungnya burn out.
nah gue ngikutin ini awalnya untuk memacu rutinitas dan disiplin, tapi ya belum sukses, masih belum tertib. jadi ya ga ngoyo harus ngejar untuk memenuhi target tiap hari mengerjakan tema inktober.