tadi melihat ada tweet dari pengguna figma, yang akunnya di-suspend, sehingga tidak bisa login. sementara semua kerjaannya dia ada di dalamnya.

figma adalah salah satu dari sekian banyak SaaS yang berbasis cloud.
semua data adanya di server mereka, untuk mengaksesnya memerlukan login. sehingga, ketika gagal login, entah karena salah user/password, atau bahkan di-suspend, maka tiada cara apapun yang bisa untuk mengakses dokumen/file yang ada di dalamnya.

terlebih lagi ketika aplikasi cloud itu mempunyai sistem tersendiri dalam mengolah ‘file’ nya. sehingga, hasil design di figma, tidak ada tools lain yang bisa menggunakannya. jikapun diekspor, cuma bisa berbentuk format file lain seperti ke file SVG, PNG, JPG.

SaaS illustration

ada banyak SaaS lain, yang memang mempunyai fungsi khusus, sehingga belum tentu bisa juga diekspor ke format file apapun.
ataupun jika bisa diekspor, tidak akan mencakup fungsionalitasnya.

Another post
menghapus autocomplete google chrome URL bar
menghapus autocomplete google chrome URL bar

browser internet sebagai peramban canggih merupakan suatu alat yang dipakai oleh kita untuk melakukan browsing - berselancar di internet. salah satu peramban Read more

malam takbiran tetap jadi orang IT
malam takbiran tetap jadi orang IT

wah! kebetulan nih ada orang IT ok, perasaan gue mulai ga enak nih. sehari menjelang lebaran, ngumpul di tempat keluarga, Read more

mengetahui password yang lupa
mengetahui password yang lupa

buat beberapa orang, untuk mendapatkan kembali atau mereset password yang lupa dari suatu layanan biasanya akan menggunakan option : forgot Read more

chat otomatis menghilang di whatsapp
chat otomatis menghilang di whatsapp

ngirim pesan di whatsapp yang bisa hilang sendiri. mejik! not 😀

sehingga, terlihat serba salah, ketika sudah menggunakan SaaS yang berbasis cloud, harus punya backup seadanya. ataupun jadi harus rela kehilangan semuanya.

not related post : digital dark age