ketika lagi buka setting di redmi, iseng multiple tap di beberapa setting, karena khan untuk nyalain Android Developer option itu adalah dengan multi-tap di Build Number di phone setting.

nah di redmi, ternyata selain Android Developer ada easter egg lain yang bisa menyala ketika multi-tapping beberapa setting. salah satunya kalau multi-tapping di Android Version di About Phone.

Android Version ketika dimultitapping akan memunculkan satu screen (screen yang no.2). nah hold tap sambil drag diseputar logo androidnya, daaaan…, kemudian tampil layar games a la flappy bird. dengan robot android pengganti burungnya.

redmi easter egg

flappy ‘bird’ android – redmi easter egg

Another post
mengupload video di google photos ke youtube
mengupload video di google photos ke youtube

seringkali user biasa merekam video pada handphonenya kemudian ingin mengupload video-video tersebut ke youtube. dari android, sebagai kepanjangan tangan google, Read more

mencoba penyewaan powerbank di mall
mencoba penyewaan powerbank di mall

sudah beberapa kali ketika ke mall, melihat booth penyewaan powerbank.  karena tidak butuh, ya ga nyobain juga. nah, kali ini, henpon jadul Read more

produk digital, tapi diperlakukan bak fisik
produk digital, tapi diperlakukan bak fisik

materai ada bentuk digitalnya, e-meterai, sebagai benda digital, tapi perlakuannya sama dengan barang fisik

IP address tidak bisa dijadikan acuan lokasi
IP address tidak bisa dijadikan acuan lokasi

beberapa waktu lalu pitra post keheranannya kenapa di analytics di instagram/facebook menampilkan kota sidoarjo sebagai salah satu kota yang paling Read more

sama seperti flappy bird, flappy android ini ga gampang. bikin 1 point aja susah 😀

note: easter egg ini ternyata ada di androidnya, bukan di redmi/miui nya 😀