Kategori: perz
seluk beluk kopi
sebagai peminum kopi yang cuma sekadarnya, sungguh mendapat pencerahan ketika mendengarkan podcastnya rane yang berbincang dengan riyo mengenai kopi. gue udah tau bahwa kopi itu ada dua jenis, yaitu arabica dan robusta. tapi ga pernah tahu detail apa bedanya. dan…
trekking
seumur umur baru kali ini gue melakukan kegiatan ‘alamiah’, melakukan aktivitas yang terkait alam. sebelumnya gue ga pernah trekking, camping, hiking dan sejenisnya. maka ketika tiba-tiba gue ‘harus’ ikut kegiatan trekking. gue senang bercampur khawatir. sama sekali tidak ada persiapan untuk melakukan…
n̶o̶ holier than thou,̶ ̶a̶y̶e̶,̶ ̶a̶n̶d̶ ̶e̶n̶t̶i̶r̶e̶ ̶u̶n̶i̶v̶e̶r̶s̶e̶
ketika cerita selalu ada dua sisi. ada mobil nekat lawan arah di jalanan satu arah, gue peringati, sopirnya ngeyel; ngapain elo ngelarang gue lawan arah, sementara elo aja naek motor ga pake helm. wtf, .. ok. no further question your honor….
customer service by email
ketika lagi butuh, seakan seluruh semesta itu bersekongkol menghadang elo. gitu kira kira hecticnya gue beberapa waktu lalu. berencana membeli ebook aroma karsa karya paling baru dari dee, tapi gue terbentur birokrasi pembayaran, baik secara teknis maupun non teknis. di awali bahwa gue…